Ontologi Pendidikan Islam

Ontologi Pendidikan Islam

Sehat Sultoni Dalimunthe

Telah di baca oleh 81 pemustaka, dengan total durasi baca 11:59:37

Deskripsi Buku

Jika kita putar jarum jam sejarah permulaan Islam di Mekah tahun 610 M telah terjadi reformasi teologis dari paganisme menuju tauhid dan reformasi akhlak dari karakter jahiliyah menuju karakter humanis Pada saat yang sama di Madinah telah banyak umat yang beragama Yahudi dan sebagian kecil beragama Nasrani Kedua agama ini sungguh pun pada saat ini dinilai menyimpang tetapi agama itu pada dasarnya bukanlah paganisme sebagaimana di Mekah Lebih jauh dari Madinah di Syam sekarang Syiria banyak umat menganut agama Nasrani yang notabene agama tauhid juga Mekah dan secara keseluruhan Arab Utara menurut Philip K Hitti tidak memiliki peran yang berarti dalam kancah internasional kecuali setelah datangnya Islam Dari sisi geneologi sebagaimana ditulis K Hitti bahwa orang orang Arab Hijaz tergolong Arab Musta ribah naturalisasi keturunan dari Adnan sementara orang orang Arab Aribah asli termasuk Yaman dari keturunan Qohthan Orang orang yang mendukung nabi di Madinah adalah asli orang Arab Aribah dari Yaman Antara Arab Utara dan Arab Selatan ini ratusan tahun kata K Hitti bermusuhan termasuk pasca Islam berhasil menyatukan Arab Hal ini menjadi fakta menarik Ini menjadi ciri kebenaran sosiologis bahwa walaupun orang Arab Aribah bermusuhan ratusan tahun dengan Arab Mus ta ribah tetapi ada orang tertentu sebaliknya dapat bersahabat Bukan seperti kebenaran ilmu alam yang disebutkan orang pasti seperti air pada dasarnya mengalir ke tempat yang paling rendah Dalam hukum alam pasti begitu kapan dan dimana saja kecuali ada dalil lain Contoh air bisa naik ke tempat yang lebih tinggi karena teknologi mesin air buku ini terdiri dari beberapa bab bab pertama prinsip merumuskan hakikat manusia dalam filsafat pendidikan islam bab kedua bangunan ontologis manusia dalam perspektif filsafat pendidikan islam dan bab terakhir implikasi hakikat pendidikan islam terhadap prakteknya Jika kita putar jarum jam sejarah, permulaan Islam di Mekah tahun 610 M telah terjadi reformasi teologis dari paganisme menuju tauhid dan reformasi akhlak dari karakter jahiliyah menuju karakter humanis. Pada saat yang sama di Madinah telah banyak umat yang beragama Yahudi dan sebagian kecil beragama Nasrani. Kedua agama ini, sungguh ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
297
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-602-475-974-2
eISBN
978-623-7022-27-5

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua