Era Telepon Cerdas atau Smartphone dapat dikatakan sukses dalam mengubah pola hidup masyarakat era digital Segala bentuk kebutuhan hampir semua bisa ditemukan dalam genggaman tangan Hal tersebut memicu berkembangnya aplikasi berbasis mobile dengan pertumbuhan yang sangat cepat Tugas pengembangan ini adalah bagian yang harus dijadikan salah satu daya saing oleh mahasiswa di bidang kompetensi informatika Dengan begitu banyaknya tools dan Bahasa pemrograman yang ada tentunya akan menjadi tantangan untuk memilih tools dan Bahasa apakah yang sesuai dengan fashion masing masing individu Dengan berbekal hal tersebut penulis berbagi pengalaman untuk menggunakan Flutter dan Dart sebagai platform pengembangan aplikasi mobile Android Dapat dikatakan bahwa mereka adalah platform yang mengerti salah satu permasalahan diatas dengan spesifikasi perangkat computer yang minim kita tetap dapat membuat aplikasi yang powerful Oleh sebab itu dalam buku ini akan ditemukan sensasi belajar pemrograman yang menarik Era Telepon Cerdas atau Smartphone dapat dikatakan sukses dalam mengubah pola hidup masyarakat era digital. Segala bentuk kebutuhan hampir semua bisa ditemukan dalam genggaman tangan. Hal tersebut memicu berkembangnya aplikasi berbasis mobile dengan pertumbuhan yang sangat cepat. Tugas pengembangan ini adalah bagian yang harus dijadikan salah satu daya saing oleh mahasiswa di ...bidang kompetensi informatika. Dengan begitu banyaknya tools dan Bahasa pemrograman yang ada, tentunya akan menjadi tantangan untuk memilih tools dan Bahasa apakah yang sesuai dengan “fashion” masing masing individu. Dengan berbekal hal tersebut, penulis berbagi pengalaman untuk menggunakan Flutter dan Dart sebagai platform pengembangan aplikasi mobile (Android). Dapat dikatakan bahwa mereka adalah platform yang mengerti salah satu permasalahan diatas, dengan spesifikasi perangkat computer yang minim, kita tetap dapat membuat aplikasi yang powerful. Oleh sebab itu, dalam buku ini akan ditemukan sensasi belajar pemrograman yang menarik.